Categories Idol & Celeb Yeji ITZY Beberkan Bahwa Ia Sempat Gagal Dalam Ujian Mengemudi Yeji ITZY mengungkapkan bahwa dia harus mengikuti kembali ujian pengemudi karena dia menyimpang dari jalur kemudi.