Categories Idol & Celeb Aktris Lim Soo Hyang Terjatuh di Lokasi Syuting Drama Hingga Dibawa ke Rumah Sakit Aktris yang belakangan tengah disibukkan dengan syuting drama barunya, Lim Soo Hyang dikabarkan mengalami kecelakaan di lokasi syuting.