Jelang Comeback, Pentagon Suguhkan Poster Teaser Bergerak Untuk ‘WE:TH’
Kurang dari satu hari lagi menjelang hari comeback kedua dari boy group Pentagon dengan merilis mini album ke-10 mereka.
Pada tanggal 11 Oktober KST, boy grup yang dinaungi oleh Cube Entertainment ini telah merilis poster teaser bergerak untuk mini album ke-10 mereka yang bertajuk ‘WE:TH.’
Dalam poster individu, setiap anggota berpose dengan karangan bunga unik yang berbeda-beda dengan warna pribadi mereka, yang membuat PENTAGON seperti mengusung konsep ‘flower boy’.
Tak hanya merilis poster individu, PENTAGON juga telah merilis poster unit, yang mana para anggota berpose berpasangan, menunjukkan chemistry mereka yang lucu dan menyenangkan, namun juga tampil dewasa.
Sementara menunggu perilisan mini album ‘WE:TH’ yang dijadwalkan akan rilis pada tanggal 12 Oktober, penggemar dapat menikmati poster bergerak dari PENTAGON yang baru saja mereka rilis di bawah ini. (www.kpopchart.net)
#펜타곤 10th Mini Album
[WE:TH]🔥D-1🔥
2020.10.12. 18:00 (KST)#PENTAGON#데이지 #Daisy #PENTAGON_Daisy#WE_TH pic.twitter.com/SWPmHqa2Qv— PENTAGON·펜타곤 (@CUBE_PTG) October 11, 2020
#펜타곤 10th Mini Album
[WE:TH]🔥D-1🔥
2020.10.12. 18:00 (KST)#PENTAGON#데이지 #Daisy #PENTAGON_Daisy#WE_TH pic.twitter.com/N2Uw3d9dRU— PENTAGON·펜타곤 (@CUBE_PTG) October 11, 2020
#펜타곤 10th Mini Album
[WE:TH]🔥D-1🔥
2020.10.12. 18:00 (KST)#PENTAGON#데이지 #Daisy #PENTAGON_Daisy#WE_TH pic.twitter.com/BH1rCYiPZu— PENTAGON·펜타곤 (@CUBE_PTG) October 11, 2020
#펜타곤 10th Mini Album
[WE:TH]🔥D-1🔥
2020.10.12. 18:00 (KST)#PENTAGON#데이지 #Daisy #PENTAGON_Daisy#WE_TH pic.twitter.com/FQjqdCoDc5— PENTAGON·펜타곤 (@CUBE_PTG) October 11, 2020