DAWN Tampil Nyentrik Sekaligus Swag di Video Teaser Comeback ‘DAWNDIDIDAWN’
DAWN kembali menyuguhkan kepada pengemar cuplikan singkat dari video musik comebacknya.
Hanya tinggal mengihtung hari menjelang perilisan mini album pertama ‘DAWNDIDIDAWN’, kekasih Hyuna ini kembali memberikan video potongan dari lagu utamanya.
Seperti yang telah terlihat di teaser sebelumnya, DAWN tampil dengan outfit nyentrik dan swag bertemakan hitam putih, serta memperdengarkan sedikit bagian yang begitu melekat di telinga.
Selain itu kita juga dapat melihat beberapa gerakan dari koreografi yang akan ditarikan oleh DAWN bersama para dancernya.
Pada lagu comeback solonya ini, DAWN menggaet penyanyi hip hop sekaligus rekan satu agensinya, Jessi untuk berkolaborasi bersamanya.
Semakin tidak sabar menantikan perilisan mini album pertama DAWN dengan ‘DAWNDIDIDAWN’ tanggal 9 Oktober mendatang? (www.kpopchart.net)
[DAWN]
Performance Teaser 1던 (DAWN) 1st Mini Album ‘던디리던’
*Title Track
던디리던 (Feat. 제시)
DAWNDIDIDAWN (Feat. Jessi)2020.10.09 (Fri) 6PM KST
⠀#던 #DAWN #20201009_6PM#던디리던 #DAWNDIDIDAWN #제시 #Jessi#PNATION #피네이션 pic.twitter.com/9se5vZSHyU— P NATION (@OfficialPnation) October 5, 2020
[DAWN]
Performance Teaser 2
⠀
던 (DAWN) 1st Mini Album ‘던디리던’
⠀
*Title Track
던디리던 (Feat. 제시)
DAWNDIDIDAWN (Feat. Jessi)
⠀
2020.10.09 (Fri) 6PM KST#던 #DAWN #20201009_6PM#던디리던 #DAWNDIDIDAWN #제시 #Jessi#PNATION #피네이션 pic.twitter.com/LtrsEl0wPc— P NATION (@OfficialPnation) October 5, 2020